Ysh. para calon penghuni asrama ITB,
Dimohon untuk waspada terhadap adanya upaya penipuan khususnya yang berkaitan dengan proses pembayaran asrama.
Semua informasi yang berkaitan dengan proses pendaftaran dan pembayaran asrama hanya berasal dari laman: https://asrama.itb.ac.id. Untuk pengumuman mekanisme pembayaran sesuai dengan pengumuman no. 397/I1.B01.10/KU/2018. Tidak ada mekanisme pembayaran atau nomor rekening lain yang digunakan.
Jika mendapatkan informasi yang tidak berasal dari atau tidak sesuai dengan pengumuman tersebut, mohon untuk tidak mudah dipercaya dan mohon melakukan cek dan ricek informasi yang meragukan dengan menelepon ke sekretariat UPT Asrama: 022-2534119 atau meng-email ke sekretariat@asrama.itb.ac.id.
Mohon juga untuk tidak mempercayakan pembayaran melalui pihak ketiga, termasuk nomor-nomor rekening lain, karena pembayaran harus dilakukan langsung ke bank-bank terkait melalui mekanisme yang dijelaskan di atas.
Terima kasih.
Kabid Manajemen dan Sistem Informasi
Dr. Fazat Nur Azizah
Pengumuman Penyelesaian Masa Tinggal Asrama Periode Januari s.d Mei 2024 dan Pendaftaran Calon Penghuni Periode Tinggal 1 Juni s.d 31 Juli 2024 Nomor : 2251/IT1.B05.2/TU.09/2024 26 April 2024, at 19:05 WIB Number 2251/IT1.B05.... |
Pengumuman Daftar Calon Penghuni Asrama ITB Periode Tinggal 1 Januari s.d. 31 Mei 2024 Nomor 7267/IT1.B05.2/TU.09/2023 19 Desember 2023, at 15:23 WIB Berikut kami sampaikan daftar nama calon penghu... |
Unduh Buku Panduan Pendaftaran Asrama ITB (Periode Reguler 1 Januari s.d. 31 Mei 2024) 25 November 2023, at 09:55 WIB Bagi calon pendaftar penghuni Asrama ITB, diwaj... |
Pengumuman Pendaftaran Asrama ITB Periode 1 Januari s.d 31 Mei 2024 Nomor 6186/IT1.B05.2/TU.09/2023 14 November 2023, at 14:17 WIB Number 6186/IT1.B05.... |